Menghilangkan Jerawat dengan Injeksi Cortisone



  • Saat terbangun dengan jerawat di wajah, mungkin reaksi pertama Anda adalah menyamarkannya menggunakan concealer. Dermatologis memiliki solusi yang lebih ekstrim namun efektif. Injeksi cortisone mengempiskan jerawat sekaligus meredakan inflamasi dan kemerahan pada kulit. Jerawat batu atau cystic acne berada di lapisan bawah kulit sehingga sulit dan terasa lebih sakit saat diobati. Satu injeksi cortisone mampu mengempiskan jerawat batu dalam beberapa jam. Untuk hasil maksimal, olesan salicylic acid dan benzoyl peroxide dapat mempercepat proses pemulihan dalam 24 jam. Selain jerawat, beberapa manfaat injeksi cortisone antara lain adalah menenangkan eczema, membersihkan jamur kuku, menghilangkan psoriasis, mengurangi kerontokan akibat alopecia areatadan menyamarkan bekas luka.

     

    (FOTO: SHUTTERSTOCK.COM/SYDAPRODUCTIONS)



     




 

Related Articles

Mitos Seputar Injeksi Wajah

Mitos Seputar Injeksi Wajah

oleh Putri Arifa Malik

Untungnya Injeksi Filler

Untungnya Injeksi Filler

oleh Andhini Puteri Lestari

Rekomendasi Klinik Injeksi Filler

Rekomendasi Klinik Injeksi Filler

oleh Andhini Puteri Lestari

Advertisement - Continue Reading Below