5 Pilihan Aplikasi Kesehatan


  • 5 Pilihan Aplikasi Kesehatan
    (Foto: Syda Productions/Shutterstock)

    Ingin memiliki asisten pribadi di smartphone untuk mengingatkan Anda akan pentingnya kesehatan? Berikut adalah lima aplikasi di perangkat mobile yang dapat menunjang kesehatan Anda.

    Fooducate

    Fooducate membantu Anda untuk mengatur pola makan, memiliki rencana diet yang sempurna, asisten belanja, dan mengontrol gizi serta kalori yang masuk ke tubuh.



    Pzizz

    Aplikasi ini didesain untuk membantu Anda melawan insomnia, mengatur waktu tidur malam, dan power nap di siang hari.

    Seven

    Hadirnya aplikasi ini menantang Anda yang sibuk dengan pekerjaan untuk melakukan 7-minute work out dalam keadaan apapun setiap harinya.

    Daily Yoga

    Tidak perlu jauh-jauh mengikuti kelas yoga karena aplikasi ini menawarkan studi yoga terlengkap mulai dari pose, meditasi, dan masih banyak lagi.

    iCare Health Monitor

    Mengukur tekanan darah, denyut jantung, pengelihatan, pendengaran, oksigen, kapasitas paru-paru, pernapasan, dan indeks psikologi di handphone? Why not?




 

Related Articles

Advertisement - Continue Reading Below