-
Mengikuti sukses dari tahun-tahun sebelumnya, uptown classic ini kembali menjadi tren di Pre-Fall tahun 2015. Nampaknya para wanita di mana-mana ingin mengenakan apapun yang berbahan tweed karena memberi alasan bagi mereka untuk melengkapi look mereka dengan memegang clutch yang dihiasi mutiara.
(TEKS: KARA WYNONA ALIM / FOTO: BERBAGAI SUMBER)
Chanel
Fendi
Dsquared²
Maiyet
Thakoon
-