-
Macramé merupakan seni merangkai tali menjadi berbagai bentuk simpul sehingga dapat digunakan untuk beragam hiasan. Kerajinan bergaya bohemian ini sempat populer di Amerika Serikat pada era '70-an. Kini macramé kembali digemari untuk dijadikan hiasan tirai dan pintu. Anda juga bisa membuat dekorasi pernikahan semakin unik menggunakan hiasan macramé ini. Lihat beberapa ide kreatif yang patut Anda curi.
Foto: Dok. @sundaydesignstudio/Instagram/Clickphotos
Macramé merupakan seni merangkai tali menjadi berbagai bentuk simpul sehingga dapat digunakan untuk beragam hiasan. Kerajinan bergaya bohemian ini sempat populer di Amerika Serikat pada era '70-an. Kini macramé kembali digemari untuk dijadikan hiasan tirai dan pintu. Anda juga bisa membuat dekorasi pernikahan semakin unik menggunakan hiasan macramé ini. Lihat beberapa ide kreatif yang patut Anda curi.
Foto: Dok. @stringandbeads/Instagram/Clickphotos
Selain menarik dijadikan hiasan pada area altar atau pelaminan, ia juga akan menjadi backdrop foto yang indah. Ide ini juga bisa membuat dekorasi altar atau pelaminan Anda lebih hemat dan sederhana, namun tentunya tetap gaya.
Foto: Dok. @uttudesign/Instagram/Clickphotos
Anda juga bisa menjadikannya sebagai hiasan pada area entrance.
Foto: Dok. @wonderweddings.be/Instagram/Clickphotos
Jadikan meja tempat memajang foto-foto pre-wedding Anda lebih hidup dengan taplak macramé.
Foto: Dok. @brautalarm.hochzeitsverleih/Instagram/Clickphotos
Lapisi table runner di meja makan dengan kerajinan macramé.
Foto: Dok. @huntergathererkeeper/Instagram/Clickphotos
Pot bunga dengan hiasan macramé, brilian!
Foto: Dok. @naturamacrame/Instagram/Clickphotos
Kursi tamu dan pengantin juga akan tampak indah dengan aksen macramé di bagian sandaran.
Foto: Dok. @elbowgreasedesign/Instagram/Clickphotos
Tidak menyukai chandelier kristal? This one's for you!
Foto: Dok. @tiedupwithstring_byronbay/Instagram/Clickphotos
Ide kreatif untuk meletakkan wedding cake.
-