-
Payudara yang membesar dan tegang, sakit kepala, mood naik turun, dan perut yang mulai kram tentu akan membuat Anda berpikir bahwa ide melakukan hubungan seksual saat sedang pra-menstrual sangat tidak menggiurkan. Ada banyak hari dalam sebulan, kenapa juga Anda harus memilih saat di mana Anda sedang dalam kondisi tidak nyaman? Well, kami beritahu mengapa. Karena dengan seks Anda akan merasa jauh lebih baik.
Dr. Lindsey Marcellin, seorang spesialis pengobatan dalam asal Virginia mengungkapkan bahwa keuntungan dari bangkitnya gairah selama bercinta akan melepaskan hormon yang membuat wanita merasa lebih relaks dan nyaman saat PMS. Jadi bagaimana? Mulai terpikir untuk mengganti cokelat dengan bercinta? Oh, yes please!
(TEKS: CINDY EGIFANIA / FOTO: DOK. THINKSTOCK)
-